Kadang kita selalu sibuk dan disibukkan dengan berbagai keinginan kita, yang selalu mengikuti kita. Tapi tak jarang juga kita terhanyut dengan keinginan itu dan tak sadar kita telah terpengaruh dengan apa yang disebut hawa nafsu.
Dan bagaimana kita membedakan mana yang disebut hawa napsu dan manaa yang disebut, kebutuhan.
Tapi gue sadari bahwa selama ini gue banyak hilafnya, dan selalu terbawa hawa nafsu. Betapa nista diri ini yang selalu mengikuti hawa nafsu yang selalu menipu hati ini diantara keinginan dan kebutuhan yang kita butuhkan.
No comments:
Post a Comment